Penambahan Perjalanan KRL pada Malam Pergantian Tahun

Yulius Satria Wijaya/ANTARA FOTO, Jurnalis · Sabtu 30 Desember 2017 17:12 WIB

PT Kereta Commuter Indonesia (PT KCI) sebagai operator KRL Commuterline menambah perjalanan KRL untuk warga selama pergantian tahun dengan 23 perjalanan KRL tambahan disediakan bagi pengguna jasa KRL hingga pukul 02.00 WIB.

(Yulius Satria Wijaya/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini