Menteri Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi Eko Putro Sandjojo memberikan kuliah umum dalam kegiatan Launching Akademi Desa 4.0 dengan tema "Membangun Indonesia Sejahtera dari Desa : Peran Akademi Desa 4.0" di Jakarta, Kamis 24 Mei 2018.
(Istimewa)