AC Milan Menang Dramatis atas Tim Promosi Hellas Verona

Twitter, Jurnalis · Senin 16 September 2019 10:46 WIB

AC Milan menang dramatis dengan skor 1-0 atas tim promosi Hellas Verona pada pekan ketiga Liga Italia 2019-2020, Senin 16 September 2019 dini hari WIB. Gol semata wayang AC Milan dicetak Krzysztof Piatek lewat eksekusi penalti pada menit 68. (Foto: Twitter @acmilan)

Baca Juga: Penalti Piatek Antar Milan Menang Tipis atas Hellas Verona

(Twitter)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini