Tuan rumah Fiorentina berhasil menahan imbang Inter Milan lewat skor 1-1 pada laga pekan ke-16 Liga Italia 2019-2020 di Stadion Artemio Franci, Senin 16 Desember 2019 dini hari WIB. Gol Inter Milan yang diciptakan Borja Valero pada menit 8 dibalas oleh Dusan Vlahovic di menit 90+2. (Foto: Twitter @acffiorentina)
(Twitter)