Share

Pemkab Kepulauan Seribu Bikin SPALD di Pulau Sebira dan Pulau Kelapa Dua

Instagram, Jurnalis · Senin 19 Oktober 2020 16:41 WIB
Bupati Administrasi Jakarta Kepulauan Seribu, Junaedi meninjau pembangunan Sistem Pengolahan Air Limbah Domestik (SPALD) di Pulau Sebira dan Pulau Kelapa Dua, Kepulauan Seribu Utara, Jakarta, Senin 19 Oktober 2020.
 
Pembangunan instalasi air limbah tersebut bertujuan untuk mendukung upaya peningkatan kesehatan warga, dan dapat mengurangi pencemaran lingkungan serta mendukung kelestarian lingkungan pulau. (Foto: Instagram @pemkabseribu)(ddk)

(Instagram)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini