Bayern Munchen menghajar Atletico Madrid lewat skor telak empat gol tanpa balas dalam laga matchday 1 fase grup Liga Champions 2020/21 di Allianz Arena, Kamis 22 Oktober 2020 dini hari WIB. Kingsley Coman memborong dua gol pada laga ini, sementara dua gol lainnya masing-masing diciptakan Leon Goretzka dan Corentin Tolisso. (Foto: @ChampionsLeague)
(Twitter)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow