Sejumlah siswa yang tergabung dalam komunitas pembatik cilik mendapatkan pelatihan membatik sebagai Kontribusi sosial berkelanjutan PT. Astra International Tbk melalui Yayasan Pendidikan Astra–Michael D. Ruslim (YPA-MDR) di Gunungkidul, Yogyakarta.
Kontribusi tersebut dilakukan dengan program-program pembinaan yang adaptive/agile, innovative dan impactful berbasis pada empat pilar pola pembinaan yaitu akademik, seni budaya, karakter dan kecakapan hidup. (FOTO: Istimewa) (ddk)
(Istimewa)