Share

Bawakan Lagu Juri, Rahman Sukses Hibur Penonton Indonesian Idol XII

MPI, Jurnalis · Selasa 21 Februari 2023 07:26 WIB

Rahman saat tampil dalam babak Spektakuler Show 3 Indonesian Idol XII di Studio RCTI+, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Senin (20/2/2023) malam.  Rahman tampil sangat menghibur  dalam babak Spektakuler Show 2 Indonesian Idol XII dengan membawakan lagu berjudul Pudar yang dipopulerkan oleh Rossa diaransemen menjadi versi reggae. Atas penampilannya, Rahman mendapat standing ovation dari tiga judges yaitu Rossa, David dan BCL.

 

(Foto: MPI/ALDHI CHANDRA SETIAWAN) (hru)

(MPI)

Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis Okezone.com tidak terlibat dalam materi konten ini.

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini