Warga beraktivitas di area Taman Lapangan Banteng, Jakarta, Kamis 18 Juni 2020.
Sejak dibuka kembali Sabtu 13 Juni 2020 lalu, lapangan banteng ramai dikunjungi masyarakat yang hendak berolah raga atau sekedar jalan-jalan di kawasan tersebut. Bagi yang ingin berkunjung, petugas menjaga protokol kesehatan secara ketat dengan mewajibkan penunjung menggunakan masker, mengecek suhu tubuh saat dipintu masuk, rutin mencuci tangan, jaga jarak, hingga melarang membawa anak dibawah 9 tahu, lansia dan ibu hamil. (Foto: Twitter @kominfotikjp)
(Twitter)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow