Gunung Merapi hari ini, Jumat (29/10/2010), meletus sebanyak enam kali. Pergerakan awan panas atau wedus gembel dari salahsatu gunung teraktif tersebut mengarah ke selatan, tepatnya ke Kali Gendong, Dusun Kopeng, Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.
(rts)