Kerjasama Layanan

Tangguh Putra , Jurnalis · Kamis 21 April 2011 09:39 WIB

Dirut Taspen Agus Haryanto (dua kanan) bersama Dirut BRI Sofyan Basir (dua kiri), Dirut Bank BTPN Jerry Ong (kiri), dan Dirut Bank Bukopin Glen Glenardi usai penandatanganan perjanjian kerjasama layanan 'host to host' penyaluran dana pensiun di Jakarta, Rabu (20/4). Melalui kerjasama tersebut diharapkan semakin memudahkan pertukaran data secara online sehingga semakin meningkatkan pelayanan.

(tpa)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini