600 Teknisi Siap Bantu Para Pemudik

Dede Kurniawan, Jurnalis · Jum'at 08 Juni 2018 19:48 WIB

Program yang menjadi agenda tahunan Grup Astra ini menyiapkan 10 pos siaga, 103 bengkel ,27 Garda Siaga ERA serta 55 emergency roadside assistance dengan menyiapkan 600 teknisi yang tersebar di wilayah Sumatera, Jawa, Bali,Kalimantan, hingga Sulawesi. 

(Dede Kurniawan)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini