Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengundang sejumlah artis Tanah Air ke Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Selasa, 14 Juli 2020.
Artis dan YouTuber yang hadir antara lain Tompi, Andre Taulany, Yuni Shara, Raffi Ahmad, Ari Lasso, Armand Maulana dan Atta Halilintar. Mereka diminta oleh Presiden Jokowi untuk mensosialisasikan protokol Covid-19.
(Instagram)