Pemakaman Kru Pesawat Super Tucano yang Jatuh di Pasuruan

Irfan Sumanjaya/ANTARA FOTO, Jurnalis · Jum'at 17 November 2023 17:32 WIB

Sejumlah personel TNI AU mengikuti upacara pelepasan jenazah kru pesawat Super Tucano di Skadron Udara 21 Lanud Abd Saleh, Malang, Jawa Timur, Jumat (17/11/2023). Kecelakaan dua pesawat tempur taktis EMB-314 Super Tucano TNI AU di wilayah Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur saat melakukan latihan formasi pada Kamis (16/11) menyebabkan empat korban meninggal dunia.

 

ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya

(Irfan Sumanjaya/ANTARA FOTO)

Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari

Bagikan Artikel Ini

Cari Berita Lain Di Sini