Laga Brentford vs Liverpool di pekan keenam Liga Inggris 2021-2022 sudah rampung digelar. Hasilnya, Liverpool hanya bisa meraih satu poin karena laga berakhir imbang 3-3.
Bermain di markas Brentford, Brentford Community Stadium, Minggu (26/9/2021) dini hari WIB, The Reds-julukan Liverpool- dibuat kerepotan. Mohamed Salah dan kolega pun akhirnya gagal menang. (Reuters/Matthew Childs) (ddk)
(Reuters)
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Follow